Koran bekas, jangan dibuang! Masih banyak
manfaat dari koran bekas. Salah satunya dibuat kerajinan yang unik dan menarik.
Kali ini
saya akan membuat sandal selop dari koran bekas yang saya beri nama sandal
uefa. Tapi jangan dipakai untuk di jalan becek dan berair, nanti bisa rusak. Bisa
juga untuk dibuat hiasan.
Alat bahan
:
1. Koran bekas
2. Kardus bekas
3. Gunting dan
cutter
4. Selotip
5. Lem kertas 1.
2. Penggaris
3. Pensil atau
spidol
Langkah langkah
:
2. Anyam koran. Kali ini saya membuat dengan motif anyaman
kembar.
3. Gambar pola
sandal yang akan dibuat pada kardus.
4. Lalu potong
kardus sesuai ukuran sandal yang akan dibuat.
5. Lem kardus
tersebut dengan koran yang telah dianyam.
6. Potong koran
sesuai pola di kardus.
7. Selotip bagian
tepi sandal agar rapi.
8. Buat selop
sandal dengan melipat koran, lalu selotip bagian bawah sendal dengan selop agar
merekat.
9. Sandal pun
siap digunakan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar